Elkan Baggott Diangkut STY Untuk Perkuat Timnas Indonesia U-23 di Kualifikasi Piala Asia

- Redaksi

Kamis, 31 Agustus 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bek Timnas Indonesia Elkan Baggott (Foto PSSI.org)

Bek Timnas Indonesia Elkan Baggott (Foto PSSI.org)

Jakarta, Newsroom.id – Elkan Baggott bek muda tangguh yang bermain di Ipwich Town di panggil Shin Tae Yong untuk memperkuat Timnas Indonesia U-23 untuk Kualifikasi Piala Asia U-23.

Bek berusia 20 tahun yang merumput di Inggris ini masuk dalam daftar 27 pemain untuk memperkuat Tim Garuda Muda di Grup K Kualifikasi Piala Asia U-23 2024 yang akan digelar di Solo mulai 6 September mendatang.

Saat ini Elkan Baggott mencatatkan 16 caps dan mencetak dua gol untuk Timnas Indonesia di berbagai kelompok usia.

Di klubnya bermain, pada Rabu (30/8/2023) dini hari Elkan Baggott berhasil mengantarkan Ipswich Town ke babak selanjutnya di ajang Piala Liga Inggris. The Tractor Boys menyingkirkan Reading

sedangkan kabar kurang baiknya Elkan Baggott disebut mengalami cedera setelah bermain melawan Reading pada Piala Liga Inggris 2023/2024.

Pada laga yang digelar di Madejski Stadium, Elkan Baggott bermain penuh pada waktu normal. Ipswich Town pun berhasil menang setelah mengalahkan Reading dengan skor 3-1 melalui drama adu penalti.

Pelatih Shin Tae Yong memanggil Elkan Baggott dalam skuad U-23 lantaran saat Indonesia berupaya lolos ke putaran final Piala Asia 2024 di Qatar dan kemudian berpotensi ke Olimpiade di Paris jika lolos tiga besar

 

Berita Terkait

Ahmad Ali kaget PSI tak lolos Senayan dua kali meski sempat 'menjual' nama Jokowi: Siapa yang bodoh?
Ahmad Ali kaget PSI tak lolos Senayan dua kali meski sempat 'menjual' nama Jokowi: Siapa yang bodoh?
Belanja Iklan Kreator Diperkirakan Mencapai $37 Miliar Tahun Ini
Pencitraan X-Ray Baru Menunjukkan Buckyball Terpecah dalam Waktu Nyata
“Ini Benar-benar Kejutan”: Ahli Geologi Menemukan Anomali Lautan 4.250 Kaki di Bawah Permukaan
Keputusan Sepihak, Saya Tidak Diberi Klarifikasi Terbuka!
Kegagalan Akuntansi, Pengunduran Diri CEO, dan Perburuan Pemimpin Baru
Hewan Ikonik Pegunungan Rocky Ini Hilang, Para Peneliti Memperingatkan

Berita Terkait

Sabtu, 22 November 2025 - 20:03 WIB

Ahmad Ali kaget PSI tak lolos Senayan dua kali meski sempat 'menjual' nama Jokowi: Siapa yang bodoh?

Sabtu, 22 November 2025 - 19:32 WIB

Ahmad Ali kaget PSI tak lolos Senayan dua kali meski sempat 'menjual' nama Jokowi: Siapa yang bodoh?

Sabtu, 22 November 2025 - 17:28 WIB

Belanja Iklan Kreator Diperkirakan Mencapai $37 Miliar Tahun Ini

Sabtu, 22 November 2025 - 16:57 WIB

Pencitraan X-Ray Baru Menunjukkan Buckyball Terpecah dalam Waktu Nyata

Sabtu, 22 November 2025 - 16:26 WIB

“Ini Benar-benar Kejutan”: Ahli Geologi Menemukan Anomali Lautan 4.250 Kaki di Bawah Permukaan

Sabtu, 22 November 2025 - 13:20 WIB

Kegagalan Akuntansi, Pengunduran Diri CEO, dan Perburuan Pemimpin Baru

Sabtu, 22 November 2025 - 12:49 WIB

Hewan Ikonik Pegunungan Rocky Ini Hilang, Para Peneliti Memperingatkan

Sabtu, 22 November 2025 - 12:18 WIB

Para Ilmuwan Menetapkan “Bahasa Aroma” Universal Pertama untuk Ganja dan Rami

Berita Terbaru