Kementerian ESDM Akan Keluarkan RKAB Perusahaan yang Sudah Menyelesaikan Kewajibannya

- Redaksi

Kamis, 4 Januari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAKARTA, Newsroom.id – Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) mengancam tidak akan mengeluarkan Rencana Kerja dan Anggaran Biaya (RKAB) perusahaan tambang yang belum membayar kewajibannya kepada pemerintah.

Kewajiban yang dimaksud berupa pajak dan penerimaan negara bukan pajak (PNBP) melalui pemanfaatan sumber daya alam.

Kementerian ESDM mencatat, di tahun 2023 masih terdapat 117 perusahaan yang belum membayarkan kewajibannya kepada negara. Saat ini baru 7 perusahaan tambang yang baru membayar.

“Kemaren tahun baru ada 7 yang bayar, tapi yang besar-besar (perusahaannya),” kata Direktur Jenderal (Dirjen) Mineral dan Batubara (Minerba) Kementerian ESDM Bambang Suswantono di Kementerian ESDM, Kamis (4/1/2023).

Nilai kewajiban yang belum dibayarkan perusahaan kepada negara tersebut ditaksir mencapai triliunan rupiah, pasalnya dari 7 perusahaan yang baru membayar tersebut nilainya mencapai Rp470 miliar.

“Baru Rp470an miliar (dari 7 perusahaan yang bayar),” ujar Bambang.

Kementerian ESDM mendapatkan tugas untuk menagih hal tersebut kepada perusahaan, maka dari itu Kementerian ESDM tidak akan mengeluarkan RKAB 2024-2026 bagi perusahaan yang belum membayarkan.

“Tapi tetap kita ingatkan, kalau dia tidak melengkapi ya RKAB tidak keluar,” katanya.

Berita Terkait

Alat Berusia 2,75 Juta Tahun Sedang Menulis Ulang Sejarah Teknologi Manusia
Para Arkeolog Memecahkan Misteri Pembunuhan Adipati Hongaria Berusia 700 Tahun
Tak Lagi Berkumis, Apa Penyakit Antasari Azhar yang Menyebabkan Meninggal?
Konsep Baru Sepatu Tenis Yonex Memberikan Sensasi Unik
Penemuan Obesitas Mengejutkan Para Ilmuwan, Menantang Kepercayaan Berusia 60 Tahun
Menurut Para Ilmuwan, Tren Perawatan Kulit Viral Ini Benar-benar Berhasil
48 Kerbau, 48 Babi dan Rp 2 Miliar
48 Kerbau, 48 Babi dan Rp 2 Miliar

Berita Terkait

Sabtu, 8 November 2025 - 18:50 WIB

Alat Berusia 2,75 Juta Tahun Sedang Menulis Ulang Sejarah Teknologi Manusia

Sabtu, 8 November 2025 - 18:19 WIB

Para Arkeolog Memecahkan Misteri Pembunuhan Adipati Hongaria Berusia 700 Tahun

Sabtu, 8 November 2025 - 17:17 WIB

Tak Lagi Berkumis, Apa Penyakit Antasari Azhar yang Menyebabkan Meninggal?

Sabtu, 8 November 2025 - 15:44 WIB

Konsep Baru Sepatu Tenis Yonex Memberikan Sensasi Unik

Sabtu, 8 November 2025 - 15:13 WIB

Penemuan Obesitas Mengejutkan Para Ilmuwan, Menantang Kepercayaan Berusia 60 Tahun

Sabtu, 8 November 2025 - 14:11 WIB

48 Kerbau, 48 Babi dan Rp 2 Miliar

Sabtu, 8 November 2025 - 13:40 WIB

48 Kerbau, 48 Babi dan Rp 2 Miliar

Sabtu, 8 November 2025 - 11:36 WIB

Barista Starbucks Telah Memilih Untuk Mogok Kamis Depan Pada 'Hari Piala Merah'

Berita Terbaru

Headline

Konsep Baru Sepatu Tenis Yonex Memberikan Sensasi Unik

Sabtu, 8 Nov 2025 - 15:44 WIB