15 Tewas, 25 Hilang – RakyatPos

- Redaksi

Jumat, 27 September 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

NewsRoom.id – Jumlah korban tragedi tanah longsor di tambang emas Hiliran Gumanti, Kabupaten Solok, Sumatera Barat terus bertambah. Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Sumbar merilis keterangan total korban tewas mencapai 15 orang dan 25 penambang lainnya masih dinyatakan hilang.

Juru Bicara BPBD Sumbar Ilham Wahab mengatakan, kejadian ini terjadi pada Kamis sore, 26 September 2024. Hingga saat ini, proses evakuasi dan pencarian penambang yang tertimbun material longsor masih terus berjalan.

IKLAN

GULIR UNTUK MELANJUTKAN KONTEN

Data sementara ada 15 orang meninggal dunia dan 25 orang hilang, kata Ilham Wahab, Jumat 27 September 2024.

Menurut Ilham Wahab, jarak menuju lokasi kejadian yang cukup jauh dan medan yang sulit membuat proses pencarian dan evakuasi menjadi sulit. Meski demikian, tim SAR gabungan berupaya keras mengevakuasi seluruh korban.

Ilham menjelaskan, dari 15 orang yang terkonfirmasi meninggal dunia, 11 korban telah berhasil dievakuasi dan dibawa ke rumah sakit terdekat. Sementara empat orang lainnya masih berada di lokasi kejadian.

Untuk penyebabnya, kami belum tahu. Pencarian masih berlangsung, kata Ilham.

NewsRoom.id

Berita Terkait

Generasi Z Memimpin, Tren AI Sebagai Cara 'One Stop' Baru untuk Berbelanja Online
Bebas BPA? Studi Baru Menunjukkan Penggantian Populer Dapat Membahayakan Sel Manusia
Bahkan Anjing Kecil Seperti Chihuahua Membawa DNA Serigala
Perlu diketahui apakah mereka sudah menikah
Sleep Apnea Secara Dramatis Meningkatkan Risiko Parkinson, Studi Menemukan
Mengapa Resiko Beli Sekarang, Bayar Nanti Lebih Besar Dari Imbalannya
Struktur Misterius yang Ditemukan di Bawah Bumi Dapat Menjelaskan Mengapa Planet Kita Mendukung Kehidupan
USK Gelar FGD Rumuskan Kebijakan Penanganan Tambang Ilegal di Aceh

Berita Terkait

Selasa, 25 November 2025 - 04:25 WIB

Generasi Z Memimpin, Tren AI Sebagai Cara 'One Stop' Baru untuk Berbelanja Online

Selasa, 25 November 2025 - 03:54 WIB

Bebas BPA? Studi Baru Menunjukkan Penggantian Populer Dapat Membahayakan Sel Manusia

Selasa, 25 November 2025 - 03:23 WIB

Bahkan Anjing Kecil Seperti Chihuahua Membawa DNA Serigala

Selasa, 25 November 2025 - 02:20 WIB

Perlu diketahui apakah mereka sudah menikah

Selasa, 25 November 2025 - 00:48 WIB

Sleep Apnea Secara Dramatis Meningkatkan Risiko Parkinson, Studi Menemukan

Senin, 24 November 2025 - 23:46 WIB

Struktur Misterius yang Ditemukan di Bawah Bumi Dapat Menjelaskan Mengapa Planet Kita Mendukung Kehidupan

Senin, 24 November 2025 - 23:15 WIB

USK Gelar FGD Rumuskan Kebijakan Penanganan Tambang Ilegal di Aceh

Senin, 24 November 2025 - 22:44 WIB

Ayah tiri Alvaro bunuh diri di Ruang Konseling Polres Jakarta Selatan

Berita Terbaru

Headline

Bahkan Anjing Kecil Seperti Chihuahua Membawa DNA Serigala

Selasa, 25 Nov 2025 - 03:23 WIB

Headline

Perlu diketahui apakah mereka sudah menikah

Selasa, 25 Nov 2025 - 02:20 WIB