Hakim Tunda Vonis Donald Trump Hingga Pemilu AS Berakhir

- Redaksi

Minggu, 8 September 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

NewsRoom.id – Hakim Juan Merchan memutuskan tidak akan menjatuhkan hukuman kepada mantan Presiden Donald Trump hingga pemilihan presiden Amerika Serikat (AS) selesai.

Hakim Merchen mengumumkan pada Jumat (6/9) waktu setempat bahwa penundaan dilakukan untuk menghindari spekulasi yang dapat memengaruhi hasil pemilihan presiden dan menguntungkan satu pihak.

IKLAN

GULIR UNTUK MELANJUTKAN KONTEN

“Menunda keputusan atas petisi dan penjatuhan hukuman, jika perlu, akan menghilangkan segala anggapan bahwa Pengadilan akan mengeluarkan keputusan atau menjatuhkan hukuman untuk memberikan keuntungan atau menciptakan kerugian bagi partai politik atau kandidat mana pun,” tulis Merchan dalam surat empat halaman tersebut.

Dalam surat itu, Merchan mengatakan dia akan menjatuhkan hukuman kepada Trump pada 26 November. Sementara itu, pemilihan presiden AS akan diadakan pada 5 November 2024.

Trump dinyatakan bersalah pada bulan Mei 2023 atas 34 tuduhan pemalsuan catatan bisnis untuk menutupi pembayaran uang tutup mulut kepada seorang bintang film dewasa yang mengaku telah berselingkuh dengan mantan presiden tersebut.

Namun, hukuman Trump tertunda selama berbulan-bulan setelah pengacaranya meminta agar putusan itu dibatalkan berdasarkan putusan Mahkamah Agung tentang kekebalan presiden.

Selain menunda putusan, Merchan juga akan memutuskan permintaan Trump untuk membatalkan putusan tersebut, berdasarkan putusan kekebalan Mahkamah Agung pada 12 November 2024. Keputusan ini juga akan diambil setelah pemilihan presiden AS.

Trump dapat dijatuhi hukuman hingga empat tahun penjara, tetapi Merchan tidak diharuskan untuk menjatuhkan hukuman penjara kepada Trump, dan dapat memilih untuk memberinya hukuman yang lebih ringan, seperti masa percobaan, tahanan rumah, pelayanan masyarakat, atau denda.

Dengan penundaan itu, kasus pidana Trump tidak akan lagi menjadi fokus kampanye seperti beberapa minggu terakhir.

NewsRoom.id

Berita Terkait

Game pertempuran baru Marvel terlihat luar biasa
Bos berjanji untuk pergi ke toko topshop ketika plot ikon mode Inggris kembali
Teknologi MIT baru dapat memotong energi pemurnian minyak sebesar 90%
Para ilmuwan terkejut ketika struktur kristal berubah menjadi katalis super
Untuk perubahan trailer yang baik berubah
AI generatif menulis ulang aturan ritel
Ilmuwan mengungkapkan kimia “alien” di bawah deposit lithium terbesar di bumi
300 juta tahun teka -teki: Peneliti mengungkapkan instruksi baru untuk batuan dasar misterius Antartika

Berita Terkait

Kamis, 5 Juni 2025 - 14:33 WIB

Game pertempuran baru Marvel terlihat luar biasa

Kamis, 5 Juni 2025 - 12:29 WIB

Bos berjanji untuk pergi ke toko topshop ketika plot ikon mode Inggris kembali

Kamis, 5 Juni 2025 - 11:26 WIB

Teknologi MIT baru dapat memotong energi pemurnian minyak sebesar 90%

Kamis, 5 Juni 2025 - 10:24 WIB

Para ilmuwan terkejut ketika struktur kristal berubah menjadi katalis super

Kamis, 5 Juni 2025 - 08:20 WIB

Untuk perubahan trailer yang baik berubah

Kamis, 5 Juni 2025 - 05:45 WIB

Ilmuwan mengungkapkan kimia “alien” di bawah deposit lithium terbesar di bumi

Kamis, 5 Juni 2025 - 04:43 WIB

300 juta tahun teka -teki: Peneliti mengungkapkan instruksi baru untuk batuan dasar misterius Antartika

Kamis, 5 Juni 2025 - 02:39 WIB

'Sinners 2' tidak ada dalam pikiran Ryan Coogler, tapi mungkin itu telah berubah

Berita Terbaru

Headline

Game pertempuran baru Marvel terlihat luar biasa

Kamis, 5 Jun 2025 - 14:33 WIB

Headline

Untuk perubahan trailer yang baik berubah

Kamis, 5 Jun 2025 - 08:20 WIB