Masinton Tuding Ada Politisasi dalam Fenomena Kotak Kosong

- Redaksi

Selasa, 10 September 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

NewsRoom.id Fenomena saling tolak kotak kosong yang terjadi di 41 daerah pada kontestasi Pilkada 2024 ditengarai kuat dipengaruhi nuansa politik.

Anggota DPR dari Fraksi PDIP, Masinton Pasaribu, meminta KPU memberikan perhatian penuh pada daerah tersebut.

IKLAN

GULIR UNTUK MELANJUTKAN KONTEN

Pasalnya, ia mencium adanya unsur politisasi.

“Karena unsur politiknya sangat tinggi, saya mengalami sendiri di Kabupaten Tapanuli Tengah, KPUD-nya sangat tidak profesional dan politis,” kata Masinton di Gedung Nusantara, Kompleks Parlemen, Senayan, Selasa (10/9).

Masinton mengatakan pemerintah harus mengantisipasi terjadinya fenomena calon tunggal.

“Nah kalau calon itu maunya calon tunggal, tentu dia akan berusaha mempengaruhi KPU daerah supaya tidak menerima calon lain atau mempersulit calon alternatif,” ujarnya.

Oleh karena itu, ia meminta KPU dan Bawaslu RI untuk mengawasi KPU di daerah dan bila perlu memberikan sanksi tegas.

“Oleh karena itu, kami meminta kepada KPU dan Bawaslu untuk melakukan pengawasan secara intensif apabila diperlukan di wilayah-wilayah di Tapanuli Utara, mengambil alih, mengawasi dan menonaktifkan anggota KPU yang tidak profesional dan tidak netral,” pungkasnya.

NewsRoom.id

Berita Terkait

Roy Suryo Cs Tolak Damai dengan Jokowi, Tolak Usulan Komisi Percepatan Reformasi Polri
Desain Katalis Baru Memecahkan Tantangan Kimia Berusia Puluhan Tahun
Badai Geomagnetik Besar-besaran Menghancurkan Perisai Plasma Bumi
Sosok Bonatua Silalahi yang Periksa Ijazah Jokowi Tapi Malah Dapat Data Sampah, Gugat UU Pemilu
Roy Suryo cs Ajukan Kasus Khusus Kasus Ijazah Jokowi: Biar Bersinar Cerah
Ilmuwan Menemukan Kesalahan Gempa Bumi Dapat Sembuh Sendiri Dalam Beberapa Jam
Dokter “Terkejut”: Kepercayaan Lama Tentang Kopi dan Irama Jantung Itu Salah
Keributan hebat! Turis Muda Meninggal di Bali Diduga Keracunan Kutu Busuk

Berita Terkait

Kamis, 20 November 2025 - 17:54 WIB

Roy Suryo Cs Tolak Damai dengan Jokowi, Tolak Usulan Komisi Percepatan Reformasi Polri

Kamis, 20 November 2025 - 15:50 WIB

Desain Katalis Baru Memecahkan Tantangan Kimia Berusia Puluhan Tahun

Kamis, 20 November 2025 - 15:19 WIB

Badai Geomagnetik Besar-besaran Menghancurkan Perisai Plasma Bumi

Kamis, 20 November 2025 - 14:48 WIB

Sosok Bonatua Silalahi yang Periksa Ijazah Jokowi Tapi Malah Dapat Data Sampah, Gugat UU Pemilu

Kamis, 20 November 2025 - 14:16 WIB

Roy Suryo cs Ajukan Kasus Khusus Kasus Ijazah Jokowi: Biar Bersinar Cerah

Kamis, 20 November 2025 - 12:11 WIB

Dokter “Terkejut”: Kepercayaan Lama Tentang Kopi dan Irama Jantung Itu Salah

Kamis, 20 November 2025 - 11:40 WIB

Keributan hebat! Turis Muda Meninggal di Bali Diduga Keracunan Kutu Busuk

Kamis, 20 November 2025 - 11:09 WIB

Keributan hebat! Turis Muda Meninggal di Bali Diduga Keracunan Kutu Busuk

Berita Terbaru