Soal Kabar PDIP Masuk Kabinet, Puan: Lihat Waktunya

- Redaksi

Rabu, 9 Oktober 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

NewsRoom.id -PDIP nampaknya enggan berspekulasi terkait kabar bakal masuk ke jajaran pemerintahan Presiden terpilih Prabowo Subianto.

Bahkan, Ketua DPP PDIP Puan Maharani memberikan jawaban diplomatis saat ditanya soal kabar beberapa kader partai berlambang banteng moncong putih masuk dalam kabinet Prabowo.

IKLAN

GULIR UNTUK MELANJUTKAN KONTEN

Puan sebenarnya meminta masyarakat bersabar menunggu pasca pelantikan Prabowo-Gibran pada 20 Oktober 2024.

Kita lihat saja nanti kalau waktunya tiba, kata Puan Maharani di Kompleks Parlemen, Senayan, Senin (7/10).

Lebih lanjut, saat ditanya mengenai nama-nama menteri kabinet Prabowo-Gibran yang tersebar di media sosial, Puan enggan berkomentar langsung.

“Kita lihat saja nanti,” tutupnya.

NewsRoom.id

Berita Terkait

Mengurangi Arsenik dalam Air Minum Mengurangi Kematian hingga 50 Persen
Perwakilan UGM Ditanya Dewan Sidang KIP Soal Ijazah Jokowi: Banyak Jawab 'Tidak Ada'
Mantan PM Bangladesh Sheikh Hasina Dijatuhi Hukuman Mati
Setelah Labu Yang Diinginkan Semua Pembeli Untuk Natal Adalah Kotak Misteri Kejutan
Menghidupkan Kembali Sel T yang Lelah Memicu Penghapusan Tumor Kanker yang Kuat
Jaringan Bahan Bakar Fosil Rahasia yang Berjalan di Halaman Belakang Amerika
Beda dengan Jokowi, Hakim MK Arsul Sani Buktikan Ijazahnya Asli dan Pamer ke Publik
Arsul Sani Pamer Ijazah Doktor dan Foto Wisuda

Berita Terkait

Senin, 17 November 2025 - 23:37 WIB

Mengurangi Arsenik dalam Air Minum Mengurangi Kematian hingga 50 Persen

Senin, 17 November 2025 - 23:05 WIB

Perwakilan UGM Ditanya Dewan Sidang KIP Soal Ijazah Jokowi: Banyak Jawab 'Tidak Ada'

Senin, 17 November 2025 - 22:34 WIB

Mantan PM Bangladesh Sheikh Hasina Dijatuhi Hukuman Mati

Senin, 17 November 2025 - 20:30 WIB

Setelah Labu Yang Diinginkan Semua Pembeli Untuk Natal Adalah Kotak Misteri Kejutan

Senin, 17 November 2025 - 19:58 WIB

Menghidupkan Kembali Sel T yang Lelah Memicu Penghapusan Tumor Kanker yang Kuat

Senin, 17 November 2025 - 18:56 WIB

Beda dengan Jokowi, Hakim MK Arsul Sani Buktikan Ijazahnya Asli dan Pamer ke Publik

Senin, 17 November 2025 - 18:25 WIB

Arsul Sani Pamer Ijazah Doktor dan Foto Wisuda

Senin, 17 November 2025 - 16:21 WIB

Ilmuwan menciptakan “kunci” untuk menemukan kehidupan alien di awan

Berita Terbaru

Headline

Mantan PM Bangladesh Sheikh Hasina Dijatuhi Hukuman Mati

Senin, 17 Nov 2025 - 22:34 WIB