Prabowo Harus Naikkan Gaji Hakim Demi Integritas dan Profesionalisme

- Redaksi

Rabu, 9 Oktober 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

NewsRoom.id -Para hakim melakukan aksi mogok menuntut kenaikan gaji dan kesejahteraan yang saat ini masih belum menjadi prioritas pemerintah.

Meski hakim merupakan pilar utama dalam penegakan hukum dan keadilan, namun mereka belum mendapat perhatian dari pemerintah karena gaji dan tunjangannya belum disesuaikan sejak tahun 2012.

IKLAN

GULIR UNTUK MELANJUTKAN KONTEN

Direktur Center For Strategy and Information (CSI) Edy Syahputra mendukung penuh kesejahteraan hakim yang memadai.

Pasalnya, menurut dia, hakim rentan melakukan praktik korupsi karena penghasilannya tidak mencukupi kebutuhan hidup sehari-hari.

Oleh karena itu, revisi hak dan fasilitas keuangan pada PP 94/2012 sangat penting dan mendesak untuk menyesuaikan pendapatan dan kesejahteraan hakim, kata Edy dalam keterangan yang diterima redaksi, Senin 7 Oktober 2024.

Selain itu, CSI mendesak pemerintah dan DPR untuk mengesahkan Rancangan Undang-Undang (RUU) tentang Kedudukan Hakim yang memberikan landasan hukum yang kuat dan independen bagi hakim.

Selain itu, CSI juga mendorong pengesahan RUU Contempt of Court yang mengatur tentang perlindungan hakim dari segala penghinaan terhadap pengadilan.

“Hal ini sangat diperlukan untuk memastikan proses peradilan berjalan tanpa intervensi, ancaman atau tekanan dari pihak manapun. Selain itu, pemerintah juga perlu menerbitkan Peraturan Pemerintah tentang Jaminan Keamanan Hakim dalam menjalankan tugasnya, jelas Edy.

Ia berharap pemerintahan baru Presiden Prabowo segera memperhatikan dan memenuhi tuntutan serta memberikan kesejahteraan bagi para hakim.

Sehingga tercipta hakim yang berintegritas, independensi seutuhnya, jujur, dan mampu memberikan pelayanan profesional kepada masyarakat pencari keadilan, ujarnya.

Lebih lanjut, CSI meminta presiden terpilih berkomitmen dan segera melaksanakan program kerja Asta Cita dengan menaikkan gaji TNI, Polri, Jaksa, dan Guru. Terutama hakim yang gajinya tidak naik selama 12 tahun

NewsRoom.id

Berita Terkait

5 Peretasan AI Black Friday Yang Harus Diketahui Setiap Pembeli Liburan
Perairan yang Menghilang: NASA Mengungkapkan Penurunan Global Air Tawar yang Mengkhawatirkan
Menguraikan Alzheimer: Peran Mutasi Arktik dalam Struktur Otak yang Tidak Biasa
Sekretariat Kabinet Republik Indonesia | Presiden Prabowo dan Presiden MBZ Sepakat Perkuat Hubungan Ekonomi dan Kerja Sama Strategis Indonesia dan PEA Presiden Prabowo dan Presiden MBZ Sepakat Perkuat Hubungan Ekonomi dan Kerjasama Strategis Indonesia dan PEA
Bagaimana Wawa Menjadi Toko Serba Ada dan Fenomena Ritel yang Paling Dicintai di Amerika
Bagaimana Anda Menilai Ingatan Anda Bisa Menjadi Kunci Deteksi Demensia Dini
Bisakah Komputer Quantum Memecahkan Teka-Teki Banyak Tubuh? Fisikawan Mengembangkan Metrik Baru
Sekretariat Kabinet Republik Indonesia | Usai kunjungan ke enam negara, Presiden Prabowo tiba di Indonesia. Usai kunjungan ke enam negara, Presiden Prabowo tiba di Indonesia

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 04:21 WIB

5 Peretasan AI Black Friday Yang Harus Diketahui Setiap Pembeli Liburan

Selasa, 26 November 2024 - 03:19 WIB

Perairan yang Menghilang: NASA Mengungkapkan Penurunan Global Air Tawar yang Mengkhawatirkan

Selasa, 26 November 2024 - 02:17 WIB

Menguraikan Alzheimer: Peran Mutasi Arktik dalam Struktur Otak yang Tidak Biasa

Selasa, 26 November 2024 - 01:15 WIB

Sekretariat Kabinet Republik Indonesia | Presiden Prabowo dan Presiden MBZ Sepakat Perkuat Hubungan Ekonomi dan Kerja Sama Strategis Indonesia dan PEA Presiden Prabowo dan Presiden MBZ Sepakat Perkuat Hubungan Ekonomi dan Kerjasama Strategis Indonesia dan PEA

Senin, 25 November 2024 - 21:37 WIB

Bagaimana Wawa Menjadi Toko Serba Ada dan Fenomena Ritel yang Paling Dicintai di Amerika

Senin, 25 November 2024 - 19:33 WIB

Bisakah Komputer Quantum Memecahkan Teka-Teki Banyak Tubuh? Fisikawan Mengembangkan Metrik Baru

Senin, 25 November 2024 - 18:30 WIB

Sekretariat Kabinet Republik Indonesia | Usai kunjungan ke enam negara, Presiden Prabowo tiba di Indonesia. Usai kunjungan ke enam negara, Presiden Prabowo tiba di Indonesia

Senin, 25 November 2024 - 16:27 WIB

Anthony Mackie Berbicara Menjadi Captain America yang Lebih Cerdas dan Baik Hati

Berita Terbaru