Hipmi Babel Dukung IKN Nusantara

- Redaksi

Selasa, 25 Januari 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

NEWSROOM.ID, Pangkalpinang – Badan Pengurus Daerah (BPD) Himpunan Pengusaha Muda Indonesia Kep. Bangka Belitung (Hipmi Babel) mendukung penuh pembangunan Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara di Penajem Paser Utama, Kalimantan Timur (Kaltim).

Hal ini disampaikan Ketua Umum BPD Hipmi Babel Muhammad Iqbal bersama jajaran pengurus setelah Rapat Badan Pengurus Lengkap BPD Hipmi Babel di Sun Hotel, Selasa (25/01/22).

“BPD HIPMI Babel mendukung penuh Presiden jokowi untuk pemindahan Ibu Kota Negara ke Kalimantan Timur, ” ujar Iqbal.

Selain itu, Iqbal juga mendukung Ketua Umum Badan Pengurus Pusat (BPP) Hipmi Mardani H Maming untuk mengambil langkah strategis dalam merealisasikan IKN.

“Demi terciptanya pemertaaan ekonomi nasional, kita dukung Ketum Maming mengambil langkah strategis mewujudkan IKN ini, ” tambah Iqbal.

Sekretaris Umum BPD Hipmi Babel Leo Adhiwinata menambahkan pemindahan IKN bukan baru terjadi secara global, ada beberapa negara lain juga telah melakukan pemindahan ibu kota.

“Ibu kota baru ini visioner, HIPMI mendukung penuh hal ini. Pastinya dengan tujuan pemeretaan ekonomi secara nasional, ” ungkap LEO. (ALP)

Berita Terkait

Rakornas PKBSI 2024: Membangun Kolaborasi Menuju Indonesia Emas melalui Pelestarian Satwa
Arbi Leo Jadi Mitra Strategis Kemenparekraf dari BN ZOO dalam Rapat Penjurian Akhir ADWI 2024 Bareng Sandiaga Uno
Sosok Harvey Moeis Suka Menolong Dibongkar Sandra Dewi Dalam Persidangan, Ini Ceritanya
Indonesia dan India Jalin Kerja Sama Produk Hilir Timah melalui Anak Perusahaan PT Timah Tbk
Mantan Bos PT Timah Akui Dakwan Dirut PT RBT Rp4,5 Triliun Memberikan Kontribusi Kepada Negara
Kejagung Bidik Gubernur Babel usai Tahan Kepala Dinas ESDM
Tentang Nilai Rp271 Triliun Kerugian Negara Korupsi Timah, Ini Kata Menteri ESDM
Kerugian Rp271 Triliun Korupsi Timah Jauh Diatas Pendapatan PT Timah dan Keseluruhan Produksi Logam Timah

Berita Terkait

Rabu, 20 November 2024 - 14:23 WIB

Rakornas PKBSI 2024: Membangun Kolaborasi Menuju Indonesia Emas melalui Pelestarian Satwa

Sabtu, 19 Oktober 2024 - 20:02 WIB

Arbi Leo Jadi Mitra Strategis Kemenparekraf dari BN ZOO dalam Rapat Penjurian Akhir ADWI 2024 Bareng Sandiaga Uno

Kamis, 10 Oktober 2024 - 20:47 WIB

Sosok Harvey Moeis Suka Menolong Dibongkar Sandra Dewi Dalam Persidangan, Ini Ceritanya

Rabu, 9 Oktober 2024 - 17:54 WIB

Indonesia dan India Jalin Kerja Sama Produk Hilir Timah melalui Anak Perusahaan PT Timah Tbk

Minggu, 6 Oktober 2024 - 18:53 WIB

Mantan Bos PT Timah Akui Dakwan Dirut PT RBT Rp4,5 Triliun Memberikan Kontribusi Kepada Negara

Sabtu, 27 April 2024 - 16:10 WIB

Kejagung Bidik Gubernur Babel usai Tahan Kepala Dinas ESDM

Jumat, 5 April 2024 - 13:47 WIB

Tentang Nilai Rp271 Triliun Kerugian Negara Korupsi Timah, Ini Kata Menteri ESDM

Jumat, 5 April 2024 - 11:21 WIB

Kerugian Rp271 Triliun Korupsi Timah Jauh Diatas Pendapatan PT Timah dan Keseluruhan Produksi Logam Timah

Berita Terbaru